Jumat, 21 Januari 2011

Kehidupan

Inilah kehidupan..
sebuah perjalanan yang singkat..
Terkadang senang maupun sedih..
Terkadang senyum maupun manyun..
Inilah kehidupan..
Penuh makna didalamnya..
Yang menuntut terbentuknya jati diri kita..
Inilah kehidupan..
Yang ANANDA punya..
Tiada arti tanpa kehadiran DIA..
Yang membuat mengerti akan arti sebuah kesabaran..
Inilah kehidupan..
Penuh cinta dan karya..
anugerah terindah dariNya..
"Allah 'Azza Wa Jalla"..


Waktu di Jakarta, 1 Agustus 2010..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar